Innovation Corner
Juragan Kucek dikenal akan inovasinya yang unik di berbagai bidang.
Tidak hanya sekedar cuci baju, melainkan ini sebuah mahakarya anak bangsa.

Perangkat CCTV
Transaksi manual dalam bisnis adalah momok menakutkan bagi para pemilik bisnis karena transaksi tidak tercatat di sistem aplikasi dan sangat sulit terdeteksi
Untuk menghadapi permasalahan tersebut, Juragan Kucek melakukan antisipasi sebagai berikut :
– Memasang 4 titik pemantauan CCTV online
– Menganalisa kewajaran variable cost terhadap omset
– Memasang poster denda jika transaksi tanpa nota
– Melakukan stock opname secara berkala
– Melakukan sidak dan audit secara berkala
– dan masih banyak lagi cara lainnya